Inilah Efek Samping Pil KB Andalan Warna Biru untuk Ibu Menyusui

kanalmu

Efek samping pil KB andalan harus diketahui sebelum bunda melakukan program keluarga berencana yang dicanangkan oleh pemerintah. Karena program KB yang di instruksikan oleh pemerintah ini maka banyak ibu yang mencegah kehamilannya menggunakan PIL KB. Dan yang banyak digunakan pada masyarakat adalah jenis pil KB andalan.

Perlu sobat kanalmu ketahui bahwasanya pil KB andalan warna biru ini harus diminum 28 hari untuk program keluarga berencana yang mana memiliki 21 kapsul dengan kandungan Levonorgestrel sebanyak 0,15mg yang mempengaruih hormon progestin, serta kandungan zat lain Etinilestradiol sebanyak 0.003mg yang bisa mempengarui hormon Estrogen, dan 7 pil kapsul lain yang tidak terdapat kandungan hormon apapun.

Adapun untuk kapsul-kapsul pil kb tersebut memiliki fungsi dan manfaat mencegah keluarnya sel telur yang mana bisa menyebabkan pembuahan, selain memiliki khasiat yang luar biasa untuk menekan angka kehamilan, namun demikian memiliki beberapa efek samping yang wajib diketahui oleh wanita. Dengan demikian untuk kamu yang melakukan program KB dengan pil andalan ini, sebaiknya konsultasikan dengan dokter sesuai dengan tata cara penggunaan yang tepat.


Efek Samping Pil KB Andalah Yang Wajib Diketahui

efek samping pil kb andalan warna biru
Efek Samping PIL KB Andalan
Adapun untuk jenis pil KB andala ini memiliki kandungan hortom yang mana bisa menyebabkan kentalnya lendir serta penebalan dinding rahim yang bisa mempersulit sel sperma untuk proses pembuahan. Dan dari sinilah pil kb andalan ini memiliki efek samping yang terjadi pada tubuh wanita ketika konsumsi kapsul pil kb secara berkepanjangan. Adapun berikut ini adalah beberapa efek samping secara umum yang terjadi dialami oleh wanita.

1. Untuk KB Andalan Menyebabkan Mual

Untuk rasa mual ini akan dirasakan oleh ibu yang konsumsi pil kb andalan pada minggu pertama minum, dan ini adalah salah satu bentuk efek sampin yang wajar. Namun demikian jika rasa mual ini dirasakan dalam jangka panjang sebaiknya bunda melakukan konsultasi kepada dokter terkait, agar diketahui gejala apa penyebabnya apakah efek negatif dari konsumsi pil kb dalam jangka panjang.

2. Terjadinya Periode Menstruasi Kacau

Untuk kamu yang meminum pil kb andalan ini untuk periode menstruasi akan kacau pada minggu pertama konsumsi, dan hal serupa juga bisa terjadi jika kamu lupa meminum untuk kapsul pil kb andalan.
Dan apabila kamu mengalami pendarahan lebih dari kurun waktu satu minggu sebaiknya mencari metode KB lain, hal ini untuk menghindari efek samping buruk yang kemungkinan terjadi yang disebabkan oleh jenis pil KB ini.

3. Emosi Bunda Naik Turun

Dan untuk anda yang meminum pil kb ini untuk emosi bisa naik turun seperti tiba-tiba sedih, menangis dan hal ini juga akan sangat rentan terjadi jika kamu memiliki tekanan batin yang mendalam. Dan hal ini bisa reda sesuai dengan keadaan tubuh setelah kamu melakukan atau meminum pil KB, untuk menghindari masalah emosi ini bagi yang mencanangkan keluarga berencana sebaiknya melakukan olahraga ringan agar emosi bisa reda dan stabil.


4. Dampak Pusing Dari Minum PIL KB Andalan

Untuk mereka yang stress berat bisa mengalami pusing, hal ini dikarenakan oleh kandungan estrogen yang rendah yang bisa menjadi pemicu sakit kepala. Namun demikian sakit kepala ini bisa sembuh dengan sendirinya dalam kurun waktu tertentu, namun jika dalam wakti seminggu belum sembuh maka perlu dilakukan perawatan lanjutan. Kamu bisa melakukan pemeriksaan kepada dokter atau datangi klinik terdekat untuk cek dan menghindari hal-hal tertentu yang tidak diinginkan.

5. Berat Badan Naik

Efek samping yang terjadi bagi mereka yang melakukan pembatasan kehamilan dengan menggunakan pil KB andalan adalah mengalami kegemukan, namun demikian ada sebagian orang yang malah medapatkan efek sebaliknya yaitu mengalami kekurusan badan.
Adapun untuk perubahan pada tubuh tersebut dikarenakan oleh tingginga kadar estrogen didalam alat kontrasepsi hormonal, yang mana ini bisa menyebabkan perubahan nafsu makan bagi yang meminum pil kb. Namun jika kamu memperhatikan nutrisi yang seimbang untuk tubuh berat badan akan kembali seimbang.

6. Keputihan Merupakan Efek Konsumsi KB Andalan

Apabila selama proses KB kamu tidak menjaga organ dalam dengan baik serta bersbih bisa mengakibatkan keputihan yang tidak normal, seperti mengalami keputihan disertai dengan bau tidak sedap juga perubahan warna, dimana hal ini bisa saja adanya infeksi. Dan hal ini terjadi pada diri kamu, sebaiknya untuk melakukan konsultasi dan perawatan lebih lanjut agar keputihan yang berlebihan tersebut hilang.
Selain beberapa efek samping diatas, bagi kamu yang mengkonsumsi pil kb untuk proses program keluarga berencana juga akan mengalami beberapa efek samping lain seperti payudara nyeri, pandangan mata kabur, dan gairah bercinta dengan suami bisa menurun.

Kesimpulan

Untuk anda yang saat ini melakukan proses keluarga berencana atau KB yang diinstruksikan oleh pemerintah menggunakan metode pil kb dan mengalami beberapa efek samping dan salah satunya diatas sebaiknya konsultasi kedokter terdekat dan menganti metode KB lain yang kiranya efeknya kecil dan cocok dengan kondisi badang anda.
Demikian informasi terkait dengan efek samping pil KB andalan warna biru, terlebih untuk ibu yang sedang menyusui. Mudah-mudahan sedikit informasi ini menjadi jawaban anda atas pertanyaan yang ada dalam benak anda sekarang.
Baca Juga :  Efek Samping Bekam Bagi Kesehatan Yang Wajib di Ketahui

Artikel Terkait :

Tags